Lokasi
Pantai Indrayanti terletak di Desa Sidoharjo, Kecamatan Tepus,
Kabupaten Gunungkidul Yogyakarta. Nama asli pantai ini adalah Pantai
Pulang Sawal (ada juga yang menuliskan Pulang Syawal). Karena disitu
terdapat resto/care Indrayanti, maka lebih dikenal dengan Pantai
Indrayanti.


Tidak ada komentar:
Posting Komentar